Cara Mengubah Posisi Urutan Chart of Account
Memberikan informasi cara mengubah posisi urutan Chart of Account
- Pada beberapa kondisi ada yang membutuhkan urutan Chart of Account berdasarkan deskripsi atau Account Name atau kode tertentu sesuai dengan kebutuhan.
Berikut adalah cara mengubah posisi urutan Chart of Account di SAP Business One
- Klik menu Financials --> Edit Chart of Accounts
- Centang kategori COA yang mau diupdate posisi nya, lalu klik OK
- Setelah itu akan muncul window seperti dibawah ini
- Klik COA yang akan di pindahkan posisi nya
- Klik Dropdown pada Field “Loc. In Drawer”, kemudian pilih posisi COA akan diletakkan.
- Klik tombol Update
- Setelah itu Posisi COA yang tadi di update akan berubah posisinya sesuai dengan yang dipilih pada field “Loc. In Drawer”
Dengan adanya kebutuhan yang berbeda - beda untuk tampilan pada list COA di SAP, maka cara diatas dapat mempermudah kita untuk bisa mengatur posisi COA di SAP Business One.
Artikel dibuat oleh: Fira - Visi Intech